Mengubah range setting konfigurasi php
Di dalam php selector user bisa mengubah nilai setting konfigurasi php. Misal untuk mengubah memory_limit bisa dipilih nilai dari 64M s.d 256M. Tetapi adakalanya range nilai yang disediakan tidak memenuhi kebutuhan user, misal user menginginkan 512M tetapi pilihan yang tersedia hanya sampai 256M. Untuk itu bisa dilakukan editing file /etc/cl.selector/php.conf dan mengubah range nilai sesuai… Read More »