Whplus Story

Sekilas Tentang Whplus

Whplus adalah salah satu penyedia layanan hosting di Indonesia yang memberikan solusi bagi personal, startup business, pelaku bisnis usaha kecil dan menengah (UKM) maupun corporate untuk berkiprah di dunia "Information and Communications Technologies" (ICT) dengan harga yang terjangkau masyarakat luas.

Whplus Contribute to Indonesia Infocom SocietyBanyak yang ragu dengan harga murah yang kami tawarkan. Harga murah sering diidentikkan dengan murahan. Namun tidak demikian dengan Whplus, murah bukan berarti murahan, anda bisa buktikan sendiri! Harga murah bukan untuk memperebutkan "kue", tetapi semata untuk menumbuhkan pasar layanan hosting di Indonesia. Dengan segudang pengalaman yang ada dan telah dipercaya ribuan pelanggan dari seluruh Indonesia bahkan manca negara, kami menjalankan bisnis dengan filosofi yang agresif dalam meminimalisasi biaya namun tetap menyajikan produk berkualitas. Didukung hardware kualitas terbaik, jaringan yang handal dan sumber daya manusia yang mempunyai kompetensi dan komitmen tinggi dibidangnya kami siap menjadi partner bisnis terbaik anda dalam berkarya di dunia ICT.

Kami dengan tangan terbuka akan menyambut kedatangan anda baik dari personal, startup business, pelaku bisnis usaha kecil dan menengah (UKM), sekolah, organisasi maupun corporate. Kami berharap layanan kami menjadi sumbangsih yang berarti bagi perkembangan dunia ICT di Indonesia. Mari bergabung bersama kami.


Salam,
Whplus Technology.

Mengapa Memilih Whplus?

Layanan web hosting Indonesia terbaik dengan fitur hosting terlengkap dan support 24/7 untuk mendukung Anda meraih sukses dalam bisnis digital!

Instant Setup

Aktivasi instant setelah pembayaran terverifikasi.

Easy Panel

Control Panel Hosting memudahkan dalam mengelola hosting Anda.

Support 24/7

Support 24/7 untuk mendukung Anda meraih sukses dalam bisnis digital!.

Enterprise Level Hardware

Kami menggunakan HIGH END Server dengan processor Dual Xeon, ECC RAM, SATA/SSD Drive yang merupakan hardware terbaik di kelasnya.

Premium Data Center

Server-server whplus berada di beberapa datacenter terbaik dunia untuk memberikan jaminan network availability dan uptime terbaik.

Teknologi Cloud

Didukung oleh CloudLinux OS yang powerful dengan LVE (Lightweight Virtual Environment) untuk stabilitas dan performansi terbaik.

almalinux
cloudlinux
whplus cpanel partner
whplus directadmin partner
whplus powered by php
mysql
© 2025 Whplus - Web Hosting Indonesia. All logos and trademarks are property of their respective owners.